Intra kranial itu apa?
Tekanan intrakranial adalah nilai tekanan di dalam rongga kepala. Tekanan ini dapat menunjukkan kondisi jaringan otak, cairan otak atau cairan serebrospinal, dan pembuluh darah otak. Pada kondisi tertentu, tekanan intrakranial dapat meningkat dan menyebabkan gejala tertentu yang perlu diwaspadai.
Apa yang dimaksud dengan peningkatan tekanan darah idiopatik?
Hipertensi Intrakranial Idiopatik (HII) adalah kelainan dimana ditemukan adanya peningkatan tekanan didalam rongga otak tanpa disertai kelainan pada parenkim otak.
Berapa nilai TIK normal?
TIK normal bervariasi menurut umur, posisi tubuh, dan kondisi klinis. TIK normal adalah 7-15 mm Hg pada dewasa yang berbaring, 3-7 mm Hg pada anak-anak, dan 1,5-6 mm Hg pada bayi cukup umur. Definisi hipertensi intracranial tergantung pada patologi spesifik dan usia, walaupun TIK>15 mmHg umumnya abnormal.
Intracranial pressure normal itu berapa?
Kisaran normal ICP bervariasi sesuai dengan usia (pada orang dewasa < 10 -15 mmHg).
Apa itu penyakit Sol?
Space occupied lession (SOL) ialah lesi fisik substansial, seperti neoplasma, perdarahan, atau granuloma, yang menempati ruang. SOL intrakranial didefinisikan sebagai neoplasma, jinak atau ganas, primer atau sekunder, serta hematoma atau malformasi vaskular yang terletak di dalam rongga tengkorak.
Apa yang dimaksud dengan perdarahan intrakranial?
Penyebab traumatik perdarahan intrakranial berupa cedera otak traumatik yang mengakibatkan pecahnya pembuluh darah otak dan perdarahan. Penyebab nontraumatik di antaranya adalah peningkatan tekanan darah, misalnya akibat eklampsia atau hipertensi.
Apa itu space occupying lesion?
Tekanan intrakranial berapa?
Tekanan intrakanial normal secara umum berada diantara 5-15 mmHg pada orang dewasa normal, 3-7 mmHg pada anak-anak, dan 1,5-6 mmHg pada bayi/infants, tekanan intrakranial diakatakan mening jika >20 mmHg, merupakan penyebab utama terjadinya cedera otak sekunder pada pasien trauma.
Apa itu refleks Cushing?
Cushing reflex menandakan adanya peningkatan tekanan di kepala (internal cranial pressure/ICP). Herniasi otak juga dapat menyebabkan komplikasi seperti kematian otak dan gangguan saraf yang permanen serta signifikan.
Apa itu autoregulasi?
Autoregulasi serebral merupakan mekanisme dimana aliran darah serebral cenderung untuk tetap konstan dalam kisaran tertentu dari tekanan darah serebral.
Apa itu sol serebri?
SOL Cerebellum dalam bahasa medis merupakan singkatan dari space occupying lesion cerebellum, yang dalam bahasa awam sering disebut sebagai tumor otak tepatnya di bagian otak kecil. Otak kecil sendiri memiliki fungsi mengontrol gerak tubuh dan keseimbangan.
Apa itu supratentorial?
Tumor supratentorial adalah tumor otak yang terletak superior terhadap tentorium serebeli. Tentorium serebeli adalah lapisan dural yang memisahkan lobus oksipital pada otak besar dengan otak kecil. Tumor supratentorial adalah 33% dari total tumor otak.